• MIN 27 HULU SUNGAI UTARA
  • MIN 27 HSU Hebat, Madrasah Bermartabat

Pemberian Vaksin Covid 19 Dosis Pertama Kepada Siswa/i MIN 27 HSU Oleh UPT Puskesmas Haur Gading

Jingah Bujur, 20 Januari 2022

     Menindak Surat edaran Plt. Bupati Hulu Sungai Utara H. Husairi Abdi, Lc dengan nomor :410/133/Disdik yang berasal menindak lanjuti Peraturan Presiden N0.14 tahun 2021tentang pengadaan vaksin dan pelaksanaan vaksinasi dalam rangka penanggulangan pandemi Corona Virus Desease 2019 oleh keputusan Menteri Kesehatan Republik indonesia Nomor HK.01.07/Menkes/6688/2021 juga kementerian Agama Nomor 1347 Tahun 2021 tentang pelaksanaan vaksin corona virus desease 2019(covid-19) Bagi Anak usia 6(enam) sampai dengan Usia 11(sebelas) tahun. maka kami melaksanakan vaksin covid-19 pemberian dosis pertama yang mana di lakukan oleh UPT.Puskesmas Haur Gading yang mana sebelumnya pihak Madrasah telah berkordinasi dengan Polres HSU dan UPT-Puskesmas Haur Gading kemudian ditindak lanjuti pihak madrasah kepada orang tua murid dengan surat persetujuan oleh orang tua bahwa anaknya akan di vaksin covid-19 dosis pertama yang mana orang tua dengan antusias mengantarkan anaknya kesekolah untuk di vaksin covid-19.

    Sebanyak 83 siswa yang di vaksin dari 108 siswa yang ada, Menurut Kepala MIN 27 Hulu Sungai Utara H. Maulidinnor, S.Ag, S.Pd.I, MM Kita cuma berikhtiar agar siswa MIN 27 HSU sehat dan terhindar dari covid-19 dan menurut pihak UPT.Puskesmas Haur Gading vaksin yang diberikan bernama CINOVAC dan pihak orang tua dan Madrasah menyetujuinya karena sudah dinyatakan halal oleh MUI Kab. Hulu Sungai Utara.

      

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Siswa Kelas 6 MIN 27 HSU Tatap Muka dengan Protokol Kesehatan

SISWA KELAS 6 MIN 27 HSU Tahun Ajaran 2021-2022 AHMAD RAIHAN  ANTUNG KHAIRUNNISA DINA FADHILA HELYA TUNNISA MAWARDAH NABILA NAFIZ AHMAD FAIRUZI PUTRI NAZWA RASIDAH RISK

24/06/2021 10:18 - Oleh Administrator - Dilihat 194 kali
MIN 27 HULU SUNGAI UTARA MENGIKUTI KSM TINGKAT PROVINSI

Banjarmasin, 14-15 Agustus 2019 .Kontingen KSMO Kabupaten Hulu Sungai Utara yang diwakili siswi MIN 27 Hulu Sungai Utara oleh ILMA FAUZIAH yang mana pada KSMO tingkat kabupaten Hulu Sun

24/06/2021 10:18 - Oleh Administrator - Dilihat 183 kali
SISWI MIN 27 HSU MENGIKUTI KEJUARAAN SULTAN ADAM OPEN TOURNAMENT TAEKWONDO CUP 2022

Banjarmasin, 21 sd 23 Januari 2022       Sebanyak 2 orang siswa MIN 27 Hulu Sungai Utara mengikuti Kejuaraan SULTAN ADAM OPEN TOURNAMENT TAEKWONDO CUP 2022 di

24/06/2021 10:18 - Oleh Administrator - Dilihat 247 kali
Penandatanganan Fakta Integritas Kepala dan Guru MIN 27 HSU

Haur Gading, kamis 10 Maret 2022      Penandatanganan fakta integritas yang di lakukan oleh kepala madrasah dan guru MIN 27 HSU yang bertempat di madrasah Asyar'iya

24/06/2021 10:18 - Oleh Administrator - Dilihat 176 kali